Manga The Promised Neverland Mendapatkan Adaptasi Anime pada 2019
Selasa, 29 Mei 2018
Tambah Komentar
Setelah beredar rumor kalau manga The Promised Neverland akan diadaptasi menjadi anime, akhirnya Shueisha mengkonfirmasi kalau The Promised Neverland akan mendapatkan adaptasi anime.
Sinopsis The Promised Neverland
The Promised Neverland menceritakan tentang anak yatim bernama Emma, Norman, dan Ray. Mereka tinggal di rumah Grace Field dengan saudara angkat mereka yang lainnya. Di rumah tersebut, mereka dapat melakukan apapun. Tetapi, mereka dilarang meninggalkan kompleks perumahan atau pergi ke gerbang. Pada awalnya Anak-anak tidak memperdulikan aturan ini sampai mereka menyadari ternyata mereka akan dijadikan makanan untuk iblis.
Manga karangan Kaiu Shirai dan diilustrasikan oleh Posuka Demizu ini memiliki banyak pembaca. Terbukti sejak diterbitkan dari bulan Agustus 2016 sudah terjual sebanyak 4.2 juta cetak.
Fans sangat menanti-nantikan adaptasi animenya yang akan rilis pada bulan Januari 2019.
Sumber
Sinopsis The Promised Neverland
The Promised Neverland menceritakan tentang anak yatim bernama Emma, Norman, dan Ray. Mereka tinggal di rumah Grace Field dengan saudara angkat mereka yang lainnya. Di rumah tersebut, mereka dapat melakukan apapun. Tetapi, mereka dilarang meninggalkan kompleks perumahan atau pergi ke gerbang. Pada awalnya Anak-anak tidak memperdulikan aturan ini sampai mereka menyadari ternyata mereka akan dijadikan makanan untuk iblis.
Manga karangan Kaiu Shirai dan diilustrasikan oleh Posuka Demizu ini memiliki banyak pembaca. Terbukti sejak diterbitkan dari bulan Agustus 2016 sudah terjual sebanyak 4.2 juta cetak.
Fans sangat menanti-nantikan adaptasi animenya yang akan rilis pada bulan Januari 2019.
Sumber
Belum ada Komentar untuk "Manga The Promised Neverland Mendapatkan Adaptasi Anime pada 2019"
Posting Komentar
Tolong berkomentar sopan santun dan sesuai dengan topik yang sedang dibahas. Jangan meninggalkan link aktif ya sobat